RSS

Kaidah perkalian

Dalam kehidupan sehari-hari banyak masalah yang dapat diselesaikan dengan menggunakan kaidah perkalian. Misal pembuatan plat nomor oleh suatu perusahan atau di kantor samsat.

Contoh : Plat sepeda motor di Daerah Istimewa Jogjakarta adalah AB _ _ _ _ _ _    ( 2 huruf yang berbeda ).  Dalam sehari, PT SURYA CANDRA dapat membuat 5000 plat nomor yang berbeda Plat nomor terdiri dari 4 angka dan 2 huruf. Berapa hari yang diperlukan oleh PT SURYA CANDRA untuk membuat plat nomor sepeda motor Daerah Istimewa Jogjakarta?

Pembahasan :

  R     R    P    S     H1   H2

= 9 x 10 x 10 x 10 x 25 x 1 = 225.000

dalam sehari dapat membuat plat nomor  5000

225.000 ; 5000 = 45

Jadi  45  hari waktu yang dibutuhkan untuk membuat plat nomor daerah istimewa jogjakarta

Slot R (Ribuan) dapat terisi 9 angka (1,2,3,4,5,6,7,8,9)

Slot R (Ratusan) dapat terisi 10 angka (0,1,2,3,4,5,6,7,8,9)

Slot P (Puluhan) dapat terisi 10 angka (0,1,2,3,4,5,6,7,8,9)

Slot S (Satuan) dapat terisi 10 angka (0,1,2,3,4,5,6,7,8,9)

Slot H1 (Huruf Pertama) dapat terisi 25 huruf (abjad) karena untuk satu huruf sudah untuk nomor seri

Slot H2 (huruf Kedua) dapat terisi 1 karena huruf terakhir adalah nomor seri, dalam satu tahun hanya ada satu. Contoh tahun 2007 daerah sleman nomor serinya adalah Q

Jadi,PT SURYA CANDRA untuk membuat plat motor sepeda motor Daerah Istimewa Yogyakarta membutuhkan 45 hari

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada Desember 1, 2011 inci Uncategorized

 

Kembali

Sepuluh tahun yang lalu blog ini dibuat di sekolah, bersama guru-guru SMAN 4 Yogyakarta. setelah blog ini dibuat ternyata blog tidak bisa dibuka laig karena lupa password. Tahun 2020 semua sekolah menerapkan pembelajaran jarak jauh karena adanya pandemi covid 19. Pandemi covid 19 masuk ke Indonesia mulai bulan maret 2020. setelah itu siswa belajar di rumah masing-masing menggunakan media google class room.

Untuk pelajaran Matematika wajib yang saya ampu, selain menggunakan google class room siswa juga menggunakan media quizizz, edmodo.com, matematikadanriani.blogspot.com, yonari.wordpress.com. Bulan oktober ini sekolah mulai menggunakan akun sekolah, dikarenakan akun pribadi tinggal 21 % sehingga harus menggunakan akun lain. setelah akun sekolah diberikan ke guru mapel, sayapun menggunakan akun tersebut untuk membuat GCR lagi. ketika saya buka ternyata diemail masuk ada tulisan wordpress.com.

Akhirnya setelah sepuluh tahun berlalu blo ini kembali lagi.

terimakasih covid 19, ternyata kamu bisa mengembalikan blog ku kembali

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada Oktober 6, 2020 inci Uncategorized

 

Pengertian kombinasi

 
2 Komentar

Ditulis oleh pada Desember 17, 2008 inci Dunia kombinasi

 

Tag:

kombinasi

Pencampuran warna cat air                          Read the rest of this entry »

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada Desember 17, 2008 inci Dunia kombinasi

 

Tag:

cerita di Patbhe tentang peluang

gambar7

siang hari di sekolah PATBHE yang tenang tiba – tiba . . . . . . Read the rest of this entry »

 
Komentar Dinonaktifkan pada cerita di Patbhe tentang peluang

Ditulis oleh pada Desember 16, 2008 inci Uncategorized

 

Tag: